28 April 2007

Killua Zaoldyeck

killua ZaoldyeckSebagai seorang anak pembunuh terkenal dari keturunan bangsawan pembunuh bayaran The Zaoldyeck,, sejak kecil Killua sudah di-didik untuk menjadi seorang pembunuh.


Sebagai penerus keluarga Zaoldyeck, Killua memiliki kemampuan yang luar biasa, jauh diatas anak anak normal pada umumnya. Tetapi Killua merasa tidak nyaman berada di tengah keluarganya sendiri, maka dia pergi untuk mengikuti ujian hunter, saat itulah ia bertemu dengan Gon, Kurapicha, dan Leorio. Sayangnya Killua tidak lulus pada ujuan Hunter pertamanya.


Memiliki nen bertipe Henka (transformasi),, Killua mampu merubah nen-nya menjadi kekuatan listrik yang mematikan. Tapi tidak hanya itu,, sejak lahir Killua sudah dilengkapi dengan teknik teknik pembunuh yang hebat, seperti menghilangkan keberadaan dirinya di kegelapan, dan mengambil jantung musuhnya. Namun kemampuannya bukan apa apa bila dibandingkan kemampuan Silva, ayahnya. Silva bahkan mampu mengambil jantung musuhnya tanpa membuatnya mengeluarkan darah setetespun.


Semua yang ada di keluarga Zaoldyeck adalah pembunuh,, Mulai dari kakek, ayah, ibu, anak anak, bahkan Penjaga pintu dan Anjing peliharaan keluarga Zaoldyeck memiliki kemampuan yang setara dengan seorang hunter.

5 comments:

  1. waaaaa,,,suka anime HXH juga yak??
    artikelnya lumayan tuu. Tp sebagai pecinta the Zaoldyeck, menurutku informasi ttg killua'a kurang spesifik (terlalu umum). kLo boLeh aku mw nyumbang artikel ttg HXH kutipan majalah2 anime boLeh tak??


    hajimemashite; watashi wa Riisiki-chan ^ ^v

    ReplyDelete
  2. Anonymous10 May, 2009

    artikel killua masih belum semuanya,gimana tentang ibunya?(manusia atau bukank kok kayak robot)?keluarga zaoldyeck sejarahnya da gak?

    ReplyDelete
  3. Anonymous24 July, 2009

    ziganamah ramai euy manga na... baca oge ah...

    -bani-

    ReplyDelete
  4. wauah...aq juga ceneng..HXH loh....apalagi dengan killua..the cool kid of assasin favorit aq ne..

    ReplyDelete
  5. ada tentang kurapika gak sih?

    ReplyDelete